Blockchain versus Basis Data Tradisional

Topik tentang komparasi antara blockchain dan basis data tradisional sebenarnya bukanlah hal yang baru. Bila Anda mencoba googling dengan kata kunci “blockchain versus basis data tradisional” atau dalam bahasa Inggrisnya “blockchain versus traditional database”, maka akan muncul berbagai artikel yang bisa jadi memiliki simpulan yang amat berbeda antara satu dan lainnya, […]